KENYATAAN HATI
Cipt : Tyo
* Sampai kini ku masih ragu
Memilih antara kamu
Mungkinkah dia yang ku tau
Tentang kenyataan hati
* Tak pernah ku inginkan
Menjadi seperti ini
Saat hati dalam pilihan
Wanita terindah yang ku bayangkan
Reff :
Aku tak kan bisa untuk selalu mengalah
Dalam cinta yang tak semestinya
Membuatku bersalah
Aku tak kan bisa untuk selalu mengalah
Dalam cinta yang tak semestinya
Membuatku terjatuh dalam asa……
Terjatuh dalam asa……..terjatuh dalam asa…….haaaa….!!!!
KAU DAN AKU BERLALU
Cipt : Tyo
Kau kemana saja…selama ini kucari
Meskipun hanya sejenak…melewatkan indah bersamamu
Tapi kau telah berlalu….
Sisakan rasa untukku…kembali padamu
Dan bila kau masih ragu….terima salah ku….
Hatimu telah berlalu….
*Jangan lagi kau lumpuhkan hatiku
Saat waktu tak tentukan sikapmu…..
Takkan lagi kuberharap hatimu ( janjimu )
Sia-sia semua sisa waktuku……
Yang dulu kutinggalkan……
Yang dulu kuberikan…….Padamu
Yang dulu kuinginkan……Padamu…..
BERTEMAN SAJA
Cipt : Tyo
Aku tau kau sangat berharap padaku
Hati mu terlalu dalam menilai cintaku
Tak tau mengapa ku tak seperti mengenalmu…….
Reff I :
Maaf ku tak bisa lanjutkan ini…..hati ku terlalu bisu…
Untuk mengatakan …..karena kita hanya berteman saja
Janganlah kau menyesali keputusan ku ini
Ku yakin kau kan temui belahan jiwamu
Dan bukanlah aku….dan bukan aku ( Waktu )…..wooouwooo….
Reff II :
Cobalah terima takdirmu ini….
Cintamu tak kan ku terima….
Maaf kan diriku…..Maaf kan diriku…..karena kita hanya berteman saja…..
MASA LALU
Cipt: Pram
Aku kini bukan yang dulu
Yang bisa kau permainkan hatinya
Aku tlah memiliki cinta
Tentu saja itu bukan dirimu
Dia slalu mencintaiku
Dengan keadaan ku
Tak pernah acuhkan diriku
Selalu perduli padaku
Reff :
Lupakan saja diriku…jangan datang ke hidupku
Karena kini aku tlah bahagia bersamanya
Cukup sampai disini…dan jangan ganggu aku lagi
Ku tak ingin dirimu……
Coda :
Kau dulu memang segalanya
Yang hampir membuatku menjadi gila
Namun kini semua tlah berlalu…kau hanya masa lalu….
PESTA MALAM
Cipt : Tyo & Vetto
Hey Kawan Semua….Yang sedang gelisah…
Mari kita berdansa…..coba ikuti irama…..
Bebaskan hatimu…..lepaskan semua tawamu….
Hilangkan sedihmu…..bergabunglah bersamaku….
Saatnya kita berpesta…..
Reff :
Mari kita berdansa…dengarkan musikku ber irama…
Dan malam pun tlah tiba…nikmati gemerlapnya dunia…..
Reff 2 :
Tapi jangan kau lupa…..bila saatnya nanti tlah tiba….
Senang bisa berjumpa….waktunya kita untuk berpisah…..
Selasa, 25 Mei 2010
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar